HUBUNGAN CARING PERAWAT DENGAN TINGKAT KECEMASAN PASIEN PRE OPERASI SECTIO CAESARIA DI RUMAH SAKIT HARAPAN TAHUN 2023

  • Friska Sembiring Program Studi Keperawatan, STIKES Santa Elisabeth Medan, Indonesia
  • Amnita Ginting Program Studi Keperawatan, STIKES Santa Elisabeth Medan, Indonesia
  • Friska Sri Handayani Program Studi Keperawatan, STIKES Santa Elisabeth Medan, Indonesia
Keywords: Caring Perawat, Tingkat Kecemasan

Abstract

Latar Belakang: Sectio caesaria adalah proses melahirkan dengan cara pembedahan pada laparatomi dan histerotomi untuk mengeluarkan bayi. Caring merupakan sebagai jenis hubungan dan transaksi yang diperlukan antara pemberi dan penerima asuhan untuk meningkatkan dan melindungi pasien sebagai manusia dan dapat mempengaruhi kesanggupan pasien untuk sembuh. Kecemasan adalah perasaan takut yang tidak jelas dan tidak didukung situasi yang ada.

Metode: Penelitian ini bertujuan untuk menganilisis hunungan Caring Perawat dengan Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Sectio Caesaria di Rumah Sakit Harapan Tahun 2023. Jenis penelitian kuantitatif dengan desain penelitian cross sectional. Teknik pengambilan sampel accidental sampling, jumlah 292 responden. Instrument yang digunakan adalah kuesioner.

Hasil: Hasil penelitian yang diperoleh: caring perawat cukup sebanyak 1 responden (1,3%), caring baik sebanyak 21 responden (28,0%), dan caring sangat baik sebanyak 53 responden (70,75) dan tingkat kecemasan pasien kategori tidak cemas/normal sebanyak 9 responden (12,0%), kecemasan ringan sebanyak 63 responden (84,0%), dan kecemasan sedang sebanyak 3 responden (4,0%). Analisis data yang digunakan adalah analisis univariat dan bivariate dengan uji spearman rank. Hasil uji statistic spearman rank (rho) diperoleh nilai r= (0,366) dan p value = 0,017 (p>0,05).

Kesimpulan: Hasil ini menunjukkan bahwa ada hubungan signifikasi antara caring perawat dengan tingkat kecemasan pasien pre operasi sectio caesaria di Rumah Sakit Harapan Pematang Siantar Tahun 2023. Diharapkan agar peneliti selanjutntta dapar mengembangkan penelitian ini dengan melihat faktor-faktor yang mempengaruhi caring perawat pada pasien pre operasi sectio caesaria

References

Agnesia, A. P., & Aryanti, D. (2022). Teknik Relaksasi Nafas Dalam Pada Ibu Post Sectio Caesarea RSUD Dr. Soekardjo Tasikmalaya: Studi Kasus. Nursing Care and Health Technology Journal (NCHAT), 2(2), 87–91. https://doi.org/10.56742/nchat.v2i2.44

Fithriana, D., Firdiyanti, N., & Zilfiana, M. (2018). Pengaruh Relaksasi Benson Terhadap Penurunan Nyeri Pada Pasien Post Operasi Sectio Caesarea Di Ruang Nifas RSUD Praya. Prima, 4(2), 14–24.

Karo, M., & Baua, E. (2019). Caring behavior of indonesian nurses towards an enhanced nursing practice Indonesia year 2018. International Journal of Pharmaceutical Research, 11(1), 367–384. https://doi.org/10.31838/ijpr/2019.11.01.043

Paputungan, A., & Bataha, Y. B. (2018). Hubungan Caring Perawat Dengan Tingkat Kecemasan Gmim Pancaran Kasih Manado. E-Journal Keperawatan, 6(2), 1–7.

Polit, D. F., & Beck, C. T. (2012). Nursing Research Principles And Methods (L. W. & Wikins (Ed.); Seventh). Cina.

Purwaningsih, D. F. (2015). Perilaku Meningkatkan Caring Perawat Dalam Mutu Pelayanan Perawat. Jurnal Manajemen Keperawatan, 3(1), 1–6. https://ppnijateng.org/wp-content/uploads/2016/10/Manajemen-Keperawatan-_-Vol-3-No-1.5-10.pdf

Ratnasari, F., Rohayati, Y., Lutfiawati, N., Syafira, N. A., Salsa, M., Seftiana, N., Muspik, N., & Hardiansyah, O. (2022). Teknik Relaksasi Otot Progresif Untuk Mengatasi Kecemasan Di Ruang Aster RSUD Kabupaten Tangerang. Jurnal Abdikes, 2(1), 20–24.

Rismawan, W. (2019). TINGKAT KECEMASAN PASIEN PRE-OPERASI DI RSUD dr.SOEKARDJO KOTA TASIKMALAYA. Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada: Jurnal Ilmu-Ilmu Keperawatan, Analis Kesehatan Dan Farmasi, 19(1), 65–70. https://doi.org/10.36465/jkbth.v19i1.451

Savitri, W., Fidayanti, N., & Subiyanto, P. (2016). Terapi Musik Dan Tingkat Kecemasan Pasien Preoperasi. Media Ilmu Kesehatan, 5(1), 1–6. https://doi.org/10.30989/mik.v5i1.44

Simanjuntak, Y. T. O., & Panjaitan, M. (2021). Penerapan Mobilisasi Dini Bagi Ibu Post Sectio Caesarea Di Rsu Sari Mutiara Medan 2020. Jurnal Abdimas Mutiara, 2(1), 183–187.

Sulastri, S., Cahyanti, A. I., & Rahmayati, E. (2019). Perilaku Caring menurunkan Kecemasan Pasien Preoperasi. Jurnal Kesehatan, 10(3), 382. https://doi.org/10.26630/jk.v10i3.1224

Suryani, I., & Wati, L. S. (2022). HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN IBU HAMIL TRIMESTER III DENGAN KESIAPAN MENGHADAPI PERSALINAN PADA MASA PANDEMI COVID 19 DI PRAKTIK MANDIRI BIDAN ( PMB ) Kecemasan adalah keadaan perasaan keprihatinan , rasa gelisah , ketidaktentuan , atau takut dari kenyataan. Jurnal Sehat Masada, XVI(1), 40–47.

Suwanti, T., Silawati, V., & Carolin, B. T. (2022). Perbandingan Terapi Murottal Dengan Musik Klasik Terhadap Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi Sectio Cesarea. Menara Medika, 5(1), 71–80. https://doi.org/10.31869/mm.v5i1.3488

Usraleli, U., & Magdalena, M. (2021). Pengaruh Terapi Kelompok Terapeutik dan Pendidikan Kesehatan Terhadap Kecemasan Menghadapi Menarche pada Siswi Di Kelurahan Delima Kecamatan Tampan Pekanbaru. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 21(2), 818. https://doi.org/10.33087/jiubj.v21i2.1569

Published
2024-06-29
How to Cite
Sembiring, F., Ginting, A., & Handayani, F. (2024). HUBUNGAN CARING PERAWAT DENGAN TINGKAT KECEMASAN PASIEN PRE OPERASI SECTIO CAESARIA DI RUMAH SAKIT HARAPAN TAHUN 2023. Elisabeth Health Jurnal, 9(1), 107-113. https://doi.org/10.52317/ehj.v9i1.600